
Virus dan bakteri merupakan penyebab paling umum penyakit sinusitis, walaupun pada kenyatannya ada banyak faktor yang dapat memicu terjadinya penyakit sinusitis, seperti sistem kekebalan tubuh, alergi kronis, polip hidung, paparan polusi udara, penyempitan sumbatan aliran sinus, trauma pada wajah, kelainan sekresi maupun pembuangan lendir sinus, dan infeksi saluran kronis.
Namun pada kesempatan ini kami hanya akan memberikan informasi seputar...